oleh Dudi Nuryadi | Agu 31, 2018 | Inovasi, Poténsi, Wawasan
Potensi yang ada di Desa Mekarmulya berupa hasil pertanian yang melimpah. Mata pencaharian warga Desa Mekarmulya mayoritas adalah petani. Sehingga kegiatan rutin warga pada umumnya adalah menyadap aren, mencari kayu, menjadi petani, manggu, duku, pala dan padi....