Mekarmulya.desa.id – 8 Cara Menanam Alpukat dari Biji dengan Pot (Mudah) Mari kita simak penjelasannya dibawah ini:
8 Cara Menanam Alpukat dari Biji dengan Pot (Mudah)
Ada 8 cara menanam alpukat dari biji yang sebenarnya dapat dilakukan dengan cukup mudah. Beberapa langkah sederhana untuk menanam alpukat dari biji dapat dilakukan di rumah dengan alat dan bahan yang sederhana. Sebelum mengulas cara menanam alpukat dari biji, mari kita kenali terlebih dahulu manfaat dari buah ini.
Alpukat atau yang dikenal dengan nama latin Persea americana merupakan buah yang berasal dari daratan Amerika Tengah dan Meksiko. Alpukat atau avocado berasal dari kata ahuacatl, yang merupakan bahasa Aztek dari Amerika Tengah dan Meksiko. Diketahui bahwa alpukat telah dikonsumsi oleh masyarakat di daratan Amerika sejak 10.000 tahun yang lalu.
Diperkirakan saat itu alpukat yang dikonsumsi merupakan buah yang tumbuh secara liar di daerah tersebut. Alpukat mulai ditanam dan diolah sejak 5.000 tahun lalu. Buah alpukat mulai menyebar di seluruh daratan Amerika dan kemudian dibawa ke daratan Eropa untuk dijual. Hingga kini alpukat sudah dikenal oleh masyarakat dunia dan banyak kalangan yang berupaya untuk membudidayakan buah ini.
Baca Juga:
Buah alpukat kini populer di kalangan masyarakat karena diketahui memiliki banyak manfaat dan memiliki rasa yang menarik. Buah alpukat diketahui memiliki kandungan vitamin E &A yang bagus untuk menutrisi kulit; potasium & kalium yang berfungsi menurunkan tekanan darah; lemak tak jenuh untuk menurunkan kolesterol; serta zat besi untuk mencegah anemia.
Beragamnya manfaat dari buah alpukat ini cukup mengundang daya tarik masyarakat untuk mengonsumsinya. Buah ini biasanya diolah sebagai jus dan ada pula yang memanfaatkannya sebagai masker rambut dan masker wajah.
Baca Juga:
Menanam buah ini sebenarnya tidak terlalu sulit, meskipun hasil panen baru dapat dirasakan setelah enam hingga tujuh bulan lamanya. Berikut ini adalah cara menanam alpukat yang dapat Anda aplikasikan di rumah.
1. Persiapan Biji Alpukat
Langkah awal dari cara menanam alpukat dari biji tentunya adalah mempersiapkan biji atau benih alpukat terlebih dahulu. Memang sangat jarang yang menjual benih atau biji alpukat, namun jangan khawatir karena kita bisa mendapatkannya dari buah alpukat yang sudah tua. Beberapa hal yang harus disiapkan terlebih dahulu adalah sebagai berikut.
Setelah menyiapkan alat dan bahan tersebut, beberapa langkah yang harus dilakukan sebagai tahap awal dari cara menanam alpukat adalah sebagai berikut.
[widget id=”text-4″]
2. Persiapan Media Tanam (Media Air)
Untuk memudahkan pembibitan tanaman alpukat, sebaiknya dilakukan dengan media air terlebih dahulu. Media air ini memudahkan pertumbuhan akar dan tunas. Selain itu, dengan media air, pembibitannya lebih dapat dikontrol dan diawasi. Beberapa alat dan bahan yang perlu disiapkan untuk media tanam dari tanaman alpukat pada tahap awal adalah sebagai berikut.
[widget id=”text-4″]
3. Proses Pembibitan Tanaman Alpukat
Pembibitan dapat dikatakan sebagai tahapan awal dari aktivitas menanam alpukat. Metode pembibitan menjadi faktor penting pertumbuhan tanaman, termasuk tanaman alpukat ini. Setelah menyiapkan biji alpukat serta media tanamnya, lakukanlah metode pembibitan dengan tahapan berikut.
Baca Juga:
4. Pemeliharaan Bibit Tanaman Alpukat
Untuk menunjang pertumbuhan tunas dan akar dari biji alpukat, kita juga perlu melakukan pemeliharaan terhadap bibit tanaman ini. Setelah melakukan pembibitan dengan media tanam air, sebaiknya kondisi biji alpukat juga tetap dijaga dan dikontrol setiap harinya. Hal ini perlu dilakukan untuk memastikan bahwa pertumbuhannya sesuai dengan yang diharapkan. Berikut adalah langkah-langkah yang perlu dilakukan dalam rangka memelihara bibit tanaman alpukat.
[widget id=”text-4″]
5. Persiapan Media Tanam (Media Tanah)
Tahapan dari cara menanam alpukat berikutnya adalah persiapan media tanam. Setelah bibit tanaman alpukat sudah berakar rimbun dan tunasnya mencapai tinggi kurang lebih 15 cm, itu artinya Anda sudah dapat memindahkan bibit tersebut ke media tanah. Untuk pemindahan ke media tanah, tentunya hal-hal yang dipersiapkan sedikit berbeda. Alat dan bahan yang diperlukan adalah sebagai berikut.
Baca Juga:
6. Pemindahan Bibit ke Media Tanah
Langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk memindahkan bibit tanaman alpukat dari media air ke media tanah adalah sebagai berikut.
Baca Juga:
7. Pemeliharaan Tanaman Alpukat
Ketika tanaman alpukat sudah dipindahkan ke media tanah, jangan lupa untuk tetap mengawasi pertumbuhan tanaman tersebut. Beberapa hal yang perlu diketahui dari sifat tanaman alpukat adalah sebagai berikut.
Dengan mengetahui sifat-sifat tanaman alpukat, maka yang perlu dilakukan untuk memelihara tanaman ini adalah sebagai berikut.
Baca Juga:
8. Proses Panen Alpukat
Usia panen alpukat biasanya berkisar sekitar enam sampai tujuh bulan setelah pembibitan. Memang cukup lama. Hal ini juga tergantung pada kondisi cuaca, angin, intensitas cahaya matahari yang didapatkan, dll. Buah alpukat yang sudah tua belum tentu masak. Oleh karena itu penentuan panen tidak dapat dilakukan hanya dengan kasat mata seperti dengan melihat warna kulit luarnya saja. Beberapa hal yang dapat dilakukan untuk menentukan tingkat kematangan buah adalah sebagai berikut.
Baca Juga:
Tips Cara Budidaya Alpukat di Dalam Pot
Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah cara menanam alpukat di dalam pot:
Demikianlah 8 cara menanam alpukat dari biji dengan teknik yang mudah. Selamat mencoba dan bercocok tanam!
Baca Juga:
Artikel 8 Cara Menanam Alpukat dari Biji dengan Pot (Mudah) merupakan bahasan artikel pertanian untuk referensi para pembaca khususnya petani di Desa Mekarmulya.